Kepala Desa Jangkang Benua ikut menghadiri peresmian SPBU Pertamina di kecamatan jangkang.
SPBU Di resmikan oleh Camat Jangkang yaitu Saprianus, S.Sos., M.Si dan di hadiri para undangan porcompincam para kades se kecamatan jangkang dan tokoh masyarakat. Hadir juga pemilik SPBU. Leo, Kris Dan wilson. Bersaudara.
Di moment peresmian ini semua kendaraan di isi gratis kendaraan roda 2 di isi dua liter dan mobil 10 liter oleh pemilik SPBU. di harapkan dengan ada nya SPBU ini masyarakat kecamatan jangkang secara khsususnya dapat dengan mudah membeli bahan bakar baik itu untuk kendaraan pribadi, kendaran umum, perusahaan dan industri kecil yang sangat membutuhkan bahan bakar, sehingga dengan ini dampaknya sangat baik untuk pertumbuhan ekonomi di kecamatan jangkang terbantukan dan semakin maju.